Sosialisasikan TPPO, Polsek Rengasdengklok Kunjungi Warga Desa Rengasdengklok Selatan

    Sosialisasikan TPPO, Polsek Rengasdengklok Kunjungi Warga Desa Rengasdengklok Selatan

    Polres Karawang Polda Jabar - Personil Polsek Rengasdengklok Polres Karawang Polda Jabar gencar sosialisasikan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kepada masyarakat di Wilayah hukum Polsek Rengasdengklok

    Hal ini dilakukan, dalam rangka memberikan pemahaman kepada masyarakat akan bahaya TPPO yang dilakukan oleh oknum penyalur Tenaga kerja ilegal yang menjanjikan dapat mempekerjakan masyarakat diluar negeri

    Seperti yang dilakukan anggota Piket unit samapta Brigadir Ghojali Rahman bersama Brigadir Virgiawan memberikan himbauan TPPO kepada masyarakat di susun bedeng Desa Rengasdengklok Selatan Kec. Rengasdengklok,
    Senin (09/12/2024) Pukul.10.30 Wib

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP. Edwar Zulkarnain.S.I.K.S.H., M.H Kapolsek Rengasdengklok Akp H.Edi Karyadi.S.H. menjelaskan, sosialisasi TPPO sangat penting dilakukan kepada masyarakat, agar masyarakat faham terkait bahaya TPPO

    "Sosialisasi TPPO sangat penting, Hal ini untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat akan bahayanya TPPO yang dilakukan oknum penyalur Tenaga kerja ilegal yang membujuk masyarakat agar mau bekerja diluar negeri dengan iming - iming gaji yang sangat besar , " Ujar Akp Edi Karyadi, Senin (09/12/2024)

    Kapolsek Berharap dengan adanya sosialisasi ini, masyarakat dapat lebih waspada dan dapat mencegah terjadinya TPPO di lingkungan sekitar.

    "Dengan adanya Sosialisasi, diharapkan masyarakat dapat lebih waspada serta dapat mencegah bila ada oknum sponsor ilegal yang membujuk kepada keluarga maupun masyarakat sekir, segera hubungi Bhabinkamtibmas atau Mapolsek terdekat bila menemukan oknum sponsor ilegal , " Tutup Kapolsek

    Polres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Waspada Banjir, Bhabinkamtibmas Polsek Klari...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Batujaya laksanakan Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jadi Giat Rutin Siang Hari, Polisi Polsek Tempuran Res Karawang. Laksanakan Patroli Ke Minimarket. Guna cegah Guan Kamtibmas Wilayah Hukumnnya. 
    Polisi Datangi petugas Parkir Liar di wilayah hukum Polsek Tempuran Polres Karawang. Dalam Patroli KRYD Premanisme. 
    Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang. Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong.   
    Guna Tetap Waspada terhadap pelaku tindak Pidana Di wilayah hukum Polsek Tempuran. Rutin Sampaikan Pesan Kepada Security Perbankan.  
    Datangi Warung Jamu menjadi Giat Rutin dalam Ops Miras Di Wilayah Hukum Polsek Tempuran. Guna Cegah Guan Kamtibmas.
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Jadi Giat Rutin Siang Hari, Polisi Polsek Tempuran Res Karawang. Laksanakan Patroli Ke Minimarket. Guna cegah Guan Kamtibmas Wilayah Hukumnnya. 
    Polisi Datangi petugas Parkir Liar di wilayah hukum Polsek Tempuran Polres Karawang. Dalam Patroli KRYD Premanisme. 
    Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang. Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong.   
    Guna Tetap Waspada terhadap pelaku tindak Pidana Di wilayah hukum Polsek Tempuran. Rutin Sampaikan Pesan Kepada Security Perbankan.  
    Rutin periksa fasilitas perbankan di wilayah hukumnya. Guna Persempit gerak pelaku tindak pidana, polsek tempuran polres karawang. 
    Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis paska Pilkada Serentak 2024 . Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. 
    Bhabinkamtibmas Ikut Serta Dalam Giat Ronda Bersama Warga
    Polsek Telukjambe Timur Laksanakan Giat Patroli Perintis di Jalan Raya Peruri
    Patroli Dialogis Polsek Rengasdengklok Sekaligus Ngawangkong Bersama Petugas Ronda
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Rengasdengklok Laksanakan Patroli Malam
    Anggota Polsek Tirtajaya Ciptakan Keamanan di Perbatasan Tirtajaya dengan Batujaya pada malam hari
    Bhabinkamtibmas Ngawangkong di Poskamling Desa Tamanmekar
    Anggota Patroli Polsek Tirtajaya laksanakan Patroli Prekat di Lokasi yang rawan terjadi GU Kamtibmas
    "Jumat Berkah” Kapolsek Ciampel AKP Hasanudin Bahar Bersama Anggota Polsek Ciampel Menyambangi Lokasi Di Ds.Kutanegara Kec.Ciampel, Memberikan Pesan-Pesan Kamtibmas dan Mendengarkan Keluh Kesah Masyarakat.

    Ikuti Kami