Kegiatan Ibadah Kebaktian Di Gereja Mendapat Pengamanan Anggota Polsek Rengasdengklok

    Kegiatan Ibadah Kebaktian Di Gereja Mendapat Pengamanan Anggota Polsek Rengasdengklok

    Polres Karawang Polda Jawa Barat - Anggota Polsek Rengasdengklok Polres Karawang Polda Jabar, telah melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah kebaktian di gereja wilayah hukum Polsek Rengasdengklok, Minggu (25/08/2024)

    Pengamanan dilakukan anggota Polsek Rengasdengklok Aipda Santo bersama Bripka Arif Utomo di Gereja Kristen Indonesia (GKI) dusun Blok Kraton Desa Rengasdengklok Selatan Kec.Rengasdengklok

    Kegiatan ibadah kebaktian di Gereja Kristen Indonesia (GKI) dihadiri para jemaat kurang Lebih 80 orang dengan Pendeta Bapak Sosam.Z

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP. Edwar Zulkarnain.S.I.K., S.H., M.H. Kapolsek Rengasdengklok Akp H.Edi Karyadi.S.H. mengatakan, pengamanan yang dilaksanakan anggota Polsek Rengasdengklok dalam rangka memberikan keamanan dan kenyamanan kepada umat kristiani yang melakukan ibadah kebaktian

    Selain itu menurut Akp Edi Karyadi, pengamanan sebagai bentuk pelayanan kepolisian terhadap kegiatan yang diselenggarakan masyarakat termasuk kegiatan keagamaan

    "Tentunya dalam menjalankan kegiatan ibadah kebaktian, umat kristiani membutuhkan kenyamanan. sehingga dapat dengan khidmat dalan menjalankan ibadat , " Ujar Akp H.Edi Karyadi, Minggu (25/08/2024)

    "Pengamanan ini sebagai bentuk pelayanan kepolisian kepada masyarakat dalam hal kegiatan keagamaan, sehingga dengan hadirnya kepolisian diharapkan kondisi kamtibmas tetap aman dan kondusif , " Tutupnya

    Polres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Telukjambe Timur Bersama Jajaran...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Rengasdengklok Giat Patroli Sekaligus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolsek Tegalwaru Pimpin Pengamanan Ormas GSI Giat Audensi ke PT. Barokah Abadi Farm di Desa Cigunungsari
    Bhabinkamtibmas Hadiri Tablig Akbar, Dalam Rangka memperingat iIsra Mi’raj Nabi Muhammad S.A.W
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Tono Ngawangkong Bersama Masyarakat diWilayah Desa Mulyasejati.
    Sinergitas TNI - POLRI : Aiptu Sunartoyo Bersama Pelda Suwanto Mengunjungi Masyarakat Wilayah Kantor Pengamanan Perum Peruri Desa Parungmulya untuk Sosialisasi Bahaya Perdagangan Manusia dan Pencegahannya.
    Bhabinkamtibmas Aipda Sugianto Ngawangkong Bersama Desa Kutamekar Kec. Ciampel Kab. Karawang.
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Kapolsek Tegalwaru Pimpin Pengamanan Ormas GSI Giat Audensi ke PT. Barokah Abadi Farm di Desa Cigunungsari
    Bhabinkamtibmas Hadiri Tablig Akbar, Dalam Rangka memperingat iIsra Mi’raj Nabi Muhammad S.A.W
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Tono Ngawangkong Bersama Masyarakat diWilayah Desa Mulyasejati.
    Sinergitas TNI - POLRI : Aiptu Sunartoyo Bersama Pelda Suwanto Mengunjungi Masyarakat Wilayah Kantor Pengamanan Perum Peruri Desa Parungmulya untuk Sosialisasi Bahaya Perdagangan Manusia dan Pencegahannya.
    Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis paska Pilkada Serentak 2024 . Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. 
    Rutin periksa fasilitas perbankan di wilayah hukumnya. Guna Persempit gerak pelaku tindak pidana, polsek tempuran polres karawang. 
    Bhabinkamtibmas Mensosialisasikan Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Bhabinkamtibmas Sambangi Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Batujaya sampaikan pesan-pesan himbauan Kamtibmas dan Stop Judi Online kepada masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Kutagandok Berikan Pelatihan Baris-Berbaris Kepada Anggota Linmas
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Rengasdengklok Laksanakan Patroli Malam
    Anggota Polsek Tirtajaya Ciptakan Keamanan di Perbatasan Tirtajaya dengan Batujaya pada malam hari
    Bhabinkamtibmas Ngawangkong di Poskamling Desa Tamanmekar
    Anggota Patroli Polsek Tirtajaya laksanakan Patroli Prekat di Lokasi yang rawan terjadi GU Kamtibmas
    "Jumat Berkah” Kapolsek Ciampel AKP Hasanudin Bahar Bersama Anggota Polsek Ciampel Menyambangi Lokasi Di Ds.Kutanegara Kec.Ciampel, Memberikan Pesan-Pesan Kamtibmas dan Mendengarkan Keluh Kesah Masyarakat.

    Ikuti Kami